KKN INTERNASIONAL THAILAND 2019
Sehubungan dengan BP2K akan mengadakan KKN Internasional di Thailand pada 21 Agustus 2019 – 19 September 2019, maka akan diadakan Sosialisasi kepada mahasiswa pada tanggal 2-5 Juli 2019. Bagi mahasiswa yang berminat mengikuti silahkan mendaftar Sosialisasi tersebut di Jurusan Teknik Elektro Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta paling lambat tangga 1 Juli 2019.
